PENMAD ACEH TAMIANG LAKUKAN MONITORING AM TAHUN PELAJARAN 2024/2025 PADA MIN 7 ACEH TAMIANG

MIN 7 Aceh Tamiang Dikunjungi Bapak Khairuddin dari Mapenda Kemenag Aceh Tamiang dalam Rangka Monitoring AM Berbasis Android Tahun 2024/2025

MIN 7 Aceh Tamiang menerima kunjungan Bapak H. Khairuddin dari Seksi Pendidikan Madrasah (Mapenda) Kantor Kementerian Agama Kabupaten Aceh Tamiang pada Jumat, 9 Mei 2025, dalam rangka monitoring pelaksanaan Asesmen Madrasah (AM) berbasis Android tahun pelajaran 2024/2025.

Kunjungan ini disambut langsung oleh Kepala MIN 7 Aceh Tamiang, Yusrianum, S.Ag.,M.Pd., didampingi Koordinator Kurikulum, Nurainun, S.Pd.I., serta Koordinator Kesiswaan, Aisyah, S.Pd.I. Dalam kesempatan tersebut, Bapak Khairuddin meninjau kesiapan sarana prasarana dan pelaksanaan asesmen yang berbasis teknologi, sekaligus memberikan arahan guna memastikan kelancaran dan mutu pelaksanaan AM di madrasah.

 

 

Sumber : Nurainun, S. Pd. I Selaku Koordinator Kurikulum Madrasah

Facebook Comments

0 Komentar

TULIS KOMENTAR

Alamat email anda aman dan tidak akan dipublikasikan.

Kepala MIN 7 Aceh Tamiang

Kepala MIN 7 Aceh Tamiang
Yusrianum, S.Ag. M. Pd

BANNER

Members LokomediaSimwasBanner Haji

POLLING

Siapa Calon Presiden Indonesia 2019 Pilihanmu
  Prabowo
  Jokowi
  Agus Yudhoyono
  Tuan Guru Bajang